Momentum Hari Sumpah Pemuda Kabupaten OKI, bersatu dan Bangkit Lawan Pandemi Covid -19

  • Whatsapp

koranmetronews.id, OKI – Wabub,wakil Bupati Ogan Kemering Ilir (OKI ), HM Djafar Sodiq di dampingi seketaris Daerah (sekda) beserta segenap forkomfimda menghadiri acara (upacara) memperingati Hari Sumpah Pemuda yang ke -92 tahun 2020,di adakan di lingkungan kabupaten OKI secara sederhana dengan mematuhi peraturan menerapkan protokol kesehatan (prokes) secara maksimal dan secara ketat.Yang juga memberikan apresiasi atas prestasi yang membanggakan yang di torehkan pemuda pemudi khususnya yang ada di kabupaten OKI ,Senin (2/11/2020) pagi.

Usai memperingati upacara Hari Sumpah Pemuda Wabub mengatakan,peringatan Hari Sumpah Pemuda ini menjadi momentum historis akan persatuan tekad dan semangat maupun perjuangan untuk mencapai tujuan kita bersama.

Bacaan Lainnya

“Bersama kita dorong agar pemuda di lingkungan yang ada di kabupaten OKI, agar dapat bangkit dan bersatu dengan inovasi dan kreativitasi yang memberdayakan serta cakap mengoptimalkan kesempatan melalui media digital,walau situasi sekarang ini dalam pandemi Covid -19,jangan menyurutkan semangat juang.”Ujarnya kepada awak media kita “KoranMetronews.id” Selasa (3/11/2020).

Peringatan Hari Sumpah Pemuda yang ke-92 tahun 2020 ini,Wabub OKI memberikan apresiasi dan penghargaan kepada siswa siswi di antaranya kepada Aulia Zahwa Maharani dari SMAN 3 Unggulan Kayuagung, Khozanatus Sania dari sekolah SMKN 1 Kayuagung.

Dio Prabakti Wicaksana dari sekolahan SMAN 2 Kayuagung,sebagai bakti purna paskibraka Indonesia (PPI ) kabupaten OKI yang berhasil menjadi PPI tingakat provinsi Sumatra Selatan (Sumsel ).

Yang juga di berikan ya apresiadi kepada ketua Ikatan Mahasiswa kreatif Achik Muhron S,SOS.selaku utusan dari perkumpulan Gerakan kebangsaan (PGK ) sebagai pemuda kreatif.”Semoga pemuda pemudi yang ada di kabupaten OKI ini akan lebih terpacu lagi untuk meningkatkan prestasinya guna mengharumkan kabupaten OKI yang kita cintai bersama ini.”Tuturnya Menasdaskan

(kmn/Aliwardana)

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *